Padang Panjang Dipisahkan dengan Orang Hebatnya, Ini Penyebabnya

×

Padang Panjang Dipisahkan dengan Orang Hebatnya, Ini Penyebabnya

Bagikan berita
Padang Panjang Dipisahkan dengan Orang Hebatnya, Ini Penyebabnya
Padang Panjang Dipisahkan dengan Orang Hebatnya, Ini Penyebabnya

Ia juga memohon maaf apabila selama menjalankan tugas terdapat kekhilafan, baik dalam sikap maupun tutur kata.

“Kami mohon maaf atas segala kekurangan selama menjalankan tugas. Mohon doa dan dukungan untuk kami dalam mengemban amanah baru di Dharmasraya. Apa yang baik dari Padang Panjang akan kami bawa, dan apa yang kurang akan kami perbaiki,” tuturnya.

Ia menambahkan, Padang Panjang akan selalu memiliki tempat tersendiri di hatinya.

“Jangan anggap kami sebagai orang jauh. Sekali orang Padang Panjang, selamanya tetap orang Padang Panjang. Jika rindu dengan senyum warga dan kebersamaan Forkopimda, insyaallah kami akan mampir,” ujarnya.

Acara pisah sambut ini turut dihadiri Wakil Wali Kota, Allex Saputra beserta istri, Ketua DPRD, Imbral beserta Wakil Ketua, Mardiansyah dan anggota, unsur Forkopimda, Sekdako, para kepala OPD, Ketua DWP, ninik mamak, alim ulama, bundo kanduang, serta tokoh masyarakat. (*)

Editor : Hamriadi, S. Sos., S. T
Bagikan

Berita Terkait
Terkini