Saya sangat tersanjung dan bangga menjadi bagian dari kelompok yang diberi kesempatan penerima beasiswa MDnG.Dengan beasiswa ini, saya merasakan dampak yang luar biasa karena dapat mendukung saya untuk memberikan dampak ke masyarakat secara positif dan berkontribusi pada perkembangan bidang tersebut selama belajar.
Sekali lagi terima kasih kepada Beasiswa MDNG atas kepercayaan, dukungan, dan peluang yang ditawarkan kepada saya.Saya menjaga keyakinan itu dengan baik dan berusaha melakukan yang terbaik di setiap langkah perjalanan pendidikan saya. Editor : Mangindo Kayo60 Orang dari 19 Kabupaten Kota di Sumbar Terima Beasiswa Minang Diaspora
| 68 klik
Berita Terkait