“Medannya cukup berat karena lumpur masih dalam. Namun tim tetap bergerak dengan mengutamakan keselamatan,” jelas Abdul Ghafur.
Ia menambahkan, seluruh anak tersebut berhasil ditemukan pada pukul 21.50 WIB dalam kondisi selamat. Saat ini, tim gabungan masih melakukan proses evakuasi untuk membawa mereka ke lokasi yang aman.Baca juga: Krisis Air Bersih Memuncak Ketua Komisi II DPRD Padang Rachmat Wijaya, Minta PDAM Padang diAudit
“Kondisi semuanya selamat. Proses evakuasi masih berlangsung hingga seluruhnya benar-benar berada di tempat aman,” pungkasnya. (*)
Editor : Hamriadi, S. Sos., S. T